DIREKTORI SPESIES TUMBUHAN
Hasil Penelusuran
Tumbuhan dari famili Menispermaceae
1 - 26 dari 26
Anamirta
Anamirta coculus Wight & Arn.   -- Indonesia: oyod peron, tuba biji, waran pisang  

Arcangelisia
Arcangelisia flava Merr   -- Indonesia: kayu kuning  

Calycocarpum
Calycocarpum lyonii (Pursh) A. Gray   -- Inggris: cupseed  

Chondrodendron
Chondrodendron tomentosum Ruiz & Pav.   -- Inggris: pareira  

Cissampelos
Cissampelos pareira L.   -- Inggris: velvetleaf  

Cocculus
Cocculus carolinus (L.) DC.   -- Inggris: carolina coralbead  

Cocculus diversifolius DC.   -- Inggris: snailseed  

Cocculus ferrandianus Gaudich.    Sinonim dari Cocculus orbiculatus   

Cocculus integer Hillebr.    Sinonim dari Cocculus orbiculatus   

Cocculus laurifolius (Roxb.) DC.   -- Inggris: laurel-leaf snailseed  

Cocculus lonchophyllus (Miers) Hillebr.    Sinonim dari Cocculus orbiculatus   

Cocculus orbiculatus (L.) DC.   -- Inggris: queen coralbead  

Cocculus trilobus (Thunb.) DC.    Sinonim dari Cocculus orbiculatus   

Cocculus virgatus Hillebr.    Sinonim dari Cocculus orbiculatus   

Cyclea
Cyclea barbata Miers   -- Indonesia: cincau rambat, camcau, cau; Malaysia: cincao  

Dioscoreophyllum
Dioscoreophyllum cumminsii (Stapf) Diels   -- Inggris: serendipity berry  

Epibaterium
Epibaterium carolinum (L.) Britton    Sinonim dari Cocculus carolinus   

Fibraurea
Fibraurea tinctoria Lour.   -- Indonesia: akar kuning  

Hyperbaena
Hyperbaena domingensis (DC.) Benth.   -- Inggris: forest snakevine  

Hyperbaena laurifolia (Poir.) Urb.   -- Inggris: limestone snakevine  

Hyperbaena Miers ex Benth.   -- Inggris: hyperbaena  

Jateorhiza
Jateorhiza miersii Oliv.    Sinonim dari Jateorhiza palmata   

Jateorhiza palmata (Lam.) Miers   -- Inggris: jateorhiza  

Menispermum
Menispermum canadense L.   -- Inggris: common moonseed  

Pericamphylus
Pericamphylus glaucus (Lmk) Merr   -- Indonesia: akar gamet, areuy gereung [Sunda], (jojo, juju, celuru [Jawa])  

Tinospora
Tinospora cordifolia (Willd.) Hook.f.   -- Indonesia: bratawali, brotowali [Jawa]; Inggris: heart-leaved moonseed, guduchi, giloy  


Selamat datang di Plantamor, situs tentang dunia tumbuhan.
Situs ini kami kembangkan sebagai ajang berbagi informasi mengenai berbagai jenis tumbuhan mulai dari nama-namanya, kekerabatannya, taksanya, hingga penampakannya. Di situs ini kami juga berbagi infomasi tentang berbagai hal yang relevan dengan dunia tumbuhan. Melalui peta online kami menyediakan sarana untuk melihat secara virtual keindahan berbagai jenis tumbuhan di lokasi nyata tempat tumbuhnya.

Informasi tentang nama-nama tumbuhan di situs ini dikumpulkan dari berbagai sumber. Nama-nama ilmiah dan taksanya sebagian besar merujuk ke dua sumber utama yaitu database tumbuhan milik USDA (US Department of Agriculture) dan buku "Tropica; Color Cyclopedia of Exotic Plants and Trees" karya Alferd Byrd Graf. Nama-nama ilmiah dan nama-nama umum dalam bahasa Inggris hampir bisa dipastikan berasal dari kedua sumber utama tersebut. Nama-nama umum dalam berbagai bahasa di Asia Tenggara mayoritas berasal dari keterangan pada buku-buku terbitan PROSEA (Plant Resources of South-East Asia). Kami juga mengacu ke sumber-sumber lain jika dirasa masih diperlukan untuk verifikasi dan tambahan informasi.

Terima kasih Anda telah berkunjung ke situs web kami. Kami sangat senang apabila Anda bersedia menyumbangkan kritik atau saran untuk meningkatkan manfaat dan perbaikan yang berkelanjutan dari situs ini. Kami dapat dihubungi melalui alamat email di muslihudin dot c at gmail dot com.



Terima kasih,
Muslihudin