DIREKTORI NAMA TUMBUHAN
Spesies tumbuhan dalam genus Modiola: 1 - 1 / 1
Modiola caroliniana
Nama umum dalam bahasa Inggris: carolina bristlemallow. Jenis tumbuhan semusim atau menahun dari famili Malvaceae. Banyak tumbuh di daerah tropis yang berudara kering. Daerah asalnya ditemukan tersebar mulai dari Amerika Selatan bagian barat dan selatan hingga Brazil selatan.